detikInet
XL Siapkan Layanan VoIP via Wifi
Excelcomindo (XL) sedang menyiapkan layanan telekomunikasi suara berbasis VoIP via jaringan Wifi. Layanan itu bisa diintip di booth XL di ICS 2006.
Rabu, 05 Jul 2006 14:40 WIB







































