detikNews
Tarif Melangit, Pelintas Tol BSD - Bintaro Merasa Dirampok
Pengguna tol ruas BSD dan Bintaro, kaget luar biasa karena tarif tol naik menggila. "Ini perampokan terbesar yang pernah dilakukan oleh operator jalan tol."
Rabu, 29 Agu 2007 11:51 WIB







































