Sepakbola
Ditentukan Keputusan Pemilihan Pemain: Pekerman Blunder, Scolari Sukses
Selangkah demi selangkah Brasil kian dekat ke partai final di stadion bersejarah Estadio Maracana. Kemenangan tipis 2-1 atas Kolombia dini hari tadi memastikan Tim Samba melaju mulus ke semifinal.
Sabtu, 05 Jul 2014 14:58 WIB







































