Pada dasarnya, kanker bukanlah penyakit yang bisa ditularkan. Namun salah satu pemicunya bisa menular lewat seks oral, yakni Human Papillomavirus atau HPV.
Legenda musik rock yang juga pendiri grup band Van Halen, Eddie Van Halen, meninggal setelah bergelut dengan kanker tenggorokan. Eddie tutup usia di umur 65.
Musim hujan membuat suhu udara turun dan dingin. Bagi yang alergi bisa alami biduran dengan rasa gatal. Biduran bisa diatasi dengan mengonsumsi makanan ini.
Gatal-gatal di area vagina kerap kali dikeluhkan perempuan. Ada banyak penyebabnya dan menggaruk bukanlah solusi yang bijak karena bisa melukai kulit vagina.
Mahasiswi kedokteran yang berkuliah di Beijing masih diisolasi di RSUD dr Soedono Madiun. Sampel swap tenggorokan sudah diambil dan dikirim ke laboratorium.