detikNews
Pemlapasan Pura di Jerman Sedot Perhatian Warga
Prosesi pemlapasan atau penyucian pura Tri Hita Karana di Garten der Welt Marzan, Berlin, menyedot perhatian seribuan warga setempat. Pemplapasan dipimpin langsung oleh pendeta dari Bali.
Rabu, 09 Mei 2012 01:16 WIB







































