Sepakbola
Stoke Bungkam Fulham 3-2
Stoke City sukses meraup poin penuh dalam lanjutan Liga Inggris di tengah pekan ini. Menjamu Fulham, The Potters berhasil menang dengan skor 3-2.
Rabu, 06 Jan 2010 04:37 WIB







































