Sepakbola
Boban Sanjung Rekrutan Baru Inter
Zvonimir Boban adalah mantan pemain AC Milan. Tetapi ia tetap tak sungkan memberi selamat ke Inter Milan atas keberhasilannya merekrut Mateo Kovacic, pemain yang ia nilai penuh potensi.
Kamis, 31 Jan 2013 16:53 WIB







































