detikNews
Kondisi Jenazah Kurang Bagus, DVI Kesulitan Identifikasi 13 Jenazah AirAsia
Sebanyak 13 jenazah yang berada di cold storage di Rumah Sakit Bhayangkara Polda Jatim masih belum teridentifikasi. Tim disaster victim identification (DVI) kesulitan, karena kondisi jenazah rusak dan belum ada kecocokkan data ante mortem dan post mortem.
Sabtu, 24 Jan 2015 17:18 WIB







































