detikFinance
Pengusaha: Upah Tidak Bisa Mensejahterakan Buruh
Beberapa waktu belakangan ini buruh menuntut kenaikan upah minimun dengan alasan meningkatkan kesejahteraan hidup. Pengusaha menyebut kesejahteraan buruh bukanlah diukur dari upah.
Selasa, 05 Nov 2013 15:14 WIB







































