detikNews
Ramaikan Kerja Bakti, Anak-anak Koja Diberi Hadiah Buku oleh Jokowi
Orang-orang dewasa di Koja, Jakarta Utara, bekerja bakti untuk menyukseskan program Aksi Jakarta Bersih. Gubernur DKI Jokowi meninjau langsung kegiatan itu. Di sela-sela tinjauan, Jokowi memberikan buku ke anak-anak usia SD. Mereka pun bersorak.
Minggu, 03 Feb 2013 13:55 WIB







































