detikNews
KPK Bisa Seret Paksa Tersangka yang Menolak Diperiksa
Dalam dua pekan terakhir, 10 tersangka yang diperiksa KPK menolak memberi keterangan dengan beragam alasan. Penyidik KPK memiliki opsi untuk menjemput paksa pada proses penyidikan.
Jumat, 03 Des 2010 15:08 WIB







































