Total ada 4 orang yang menjadi tersangka, termasuk 2 orang keluarga dari si ibu dan anak tersebut. Mereka ditetapkan tersangka kasus penganiayaan ke polisi.
Polisi kini masih memburu pengedar narkoba kepada Reza. Pengedar itu diketahui berinisial F dan statusnya masih buron atau daftar pencarian orang (DPO).
Pria Australia yang ditangkap karena narkoba di Bali menambah daftar warga negara asing yang berurusan dengan hukum akibat narkoba dalam 20 tahun terakhir.
Plt Bupati Buton Utara, Ramadio, segera dicopot dari jabatannya karena status hukumnya sebagai tersangka tindak pidana eksploitasi seksual terhadap anak.