'Saya Akan Pukul Dia'
Advocaat tidak bersedia menemui wartawan pada konferensi pers. Yang muncul justru asisten pelatih Wim van Hanegem. Dari Van Hanegem inilah terungkap fakta-fakta panas di balik penggantian Robben.
Selasa, 22 Jun 2004 11:04 WIB







































