AS melaporkan sedikitnya 75 ribu kasus virus Corona (COVID-19) dalam sehari. Angka ini memecahkan rekor untuk tambahan kasus harian tertinggi di negara ini.
Brasil melaporkan lebih dari 75 ribu kematian akibat virus Corona (COVID-19) di wilayahnya. Total kasus Corona di negara ini semakin mendekati angka 2 juta.
Gedung Putih berupaya menjauhkan diri dari komentar penasihat kepresidenan AS, Peter Navarro yang mengkritik pakar penyakit menular terkemuka AS, Anthony Fauci.
Lebih dari 100 diplomat AS beserta keluarganya terbang ke China dalam upaya penempatan kembali staf diplomatik di tengah ketegangan hubungan kedua negara.