detikNews
Lalu Lintas Jakarta Ngesot, 3 Km Ditempuh 2 Jam!
Dampak banjir Jakarta sangat terasa, salah satunya arus lalu lintas di berbagai titik. Jarak yang biasanya ditempuh dalam hitungan belasan menit, kini molor hingga berjam-jam.
Kamis, 17 Jan 2013 19:16 WIB







































