detikNews Korban Tewas Tsunami 94.100 Jumlah korban gempa dan tsunami di NAD dan Sumut terus bertambah. Data terakhir Depkes, jumlah korban tewas mencapai 94.100 jiwa. Selasa, 04 Jan 2005 11:35 WIB
detikNews Polda Riau Kembali Kirim Pasukan Kemanusiaan ke Aceh Polda Riau mengirimkan 110 personel untuk operasi kemanusiaan di Aceh menyusul 105 personil yang telah dikirim lebih dulu pasca gempa dan tsunami. Senin, 03 Jan 2005 20:00 WIB
detikNews Kapolri Perintahkan Polda Antisipasi Perdagangan Anak Aceh Kapolri Jenderal Da'i Bachtiar menginstruksikan kepada seluruh Polda se-Indonesia untuk mengantisipasi perdagangan anak korban tsunami dan gempa. Senin, 03 Jan 2005 18:22 WIB
detikNews Kapolri: 86 Polisi Meninggal Akibat Bencana di Aceh Kapolri Jenderal Pol Dai Bachtiar menyatakan hingga saat ini 86 personel Polri yang bertugas di Aceh diketahui meninggal akibat bencana gempa dan gelombang tsunami. Senin, 03 Jan 2005 16:08 WIB
detikNews Aksi Sejuta Lilin Warnai Tahun Baru di Ambon Malam tahun baru di Ambon diwarnai aksi sejuta lilin dan doa bersama.Tapi masih ada warga yang berkonvoi. Sabtu, 01 Jan 2005 01:02 WIB
detikNews 8 Asrama Polisi Berpenghuni 7.660 Orang Rata dengan Tanah Sebanyak 8 asrama polisi berpenghuni 7.660 orang di Nanggroe Aceh Darussalam (NAD) rata dengan tanah. Belum diketahui adakah penghuni yang selamat. Kamis, 30 Des 2004 18:21 WIB
detikNews Jenazah Kapolres Aceh Besar dan Keluarga Tiba di Jakarta Sembilan jenazah korban gempa dan tsunami di NAD dikirim ke Jakarta. Salah satunya, jenazah Kapolres Aceh Besar beserta istri dan dua anaknya. Rabu, 29 Des 2004 16:15 WIB
detikNews BKO Tambahan, 300 Anggota Brimob akan Dikirim ke Aceh Polri akan 300 personel Brimob untuk membantu korban gempa dan tsunami di Aceh. Secara bertahap akan dikirim 600 personel BKO tambahan lainnya. Selasa, 28 Des 2004 13:26 WIB
detikNews Hamid: Kaburnya 31 Tahanan Merupakan Kejadian Dahsyat Menkum dan HAM Hamid Awaluddin menyatakan kaburnya 31 tahanan anak merupakan kejadian dahsyat karena yang lari kebanyakan napi narkoba. Jumat, 10 Des 2004 18:27 WIB
detikNews Sebelum Kabur, 31 Tahanan Mengapur & Mengecat Dinding LP Sebelum kabur, 31 tahanan LP Anak Tanjung Gusta Medan mengapur dan mengecat dinding. Sepertinya saat itulah diketahui titik lemah LP. Jumat, 10 Des 2004 12:25 WIB