Elon Musk jadi orang keenam yang memiliki 100 juta followers di Twitter. Ia mengikuti jejak tokoh dunia seperti Barack Obama, Rihanna, dan Cristiano Ronaldo.
KemenPPPA menyoroti kasus penganiayaan anak berusia 5 bulan yang dianiaya ibu kandungnya hingga menyebabkan korban meninggal dunia di Surabaya, Jawa Timur.
Terdakwa Adam Deni dan Ni Made Dwita Anggari divonis 4 tahun penjara terkait unggahan dokumen Wakil Ketua Komisi III Ahmad Sahroni. Begini perjalanan kasusnya.
Adam Deni Gearaka dan Ni Made Dwita Anggari masing-masing divonis 4 tahun penjara terkait kasus ITE mengunggah dokumen Sahroni. Keduanya menyatakan banding.