detikSport
Agus Adi Prayoko Menahan Sakit untuk Meraih Medali Emas
Pesenam Agus Adi Prayoko menambah koleksi medali emasnya di PON. Yang teranyar ia dapatkan sembari menahan rasa sakit.
Jumat, 23 Sep 2016 00:35 WIB







































