Gresini telah mengumumkan pebalap pertama mereka untuk musim depan. Adik Marc Marquez, Alex Marquez, memperpanjang kontraknya di tim Gresini Racing MotoGP.
Selain menjadi ajang olahraga balap, kompetisi ini juga telah terbukti mampu memberikan dampak kepada perekonomian, khususnya masyarakat di Provinsi NTB.