Pengusaha ritel mengatakan sampai saat ini belum mendapatkan titik terang atas utang pemerintah terkait pembayaran selisih harga minyak goreng Rp 344 miliar.
Pengacara terdakwa kasus korupsi BTS Kominfo Irwan Hermawan, Maqdir Ismail, telah menjalani pemeriksaan di Kejagung. Dia telah ditanyai soal uang Rp 27 miliar.
Pengacara Panji Gumilang, Hendra Effendy mengatakan telah ada perdamaian dengan 3 pelapor kasus penodaan agama. Dia pun menyebut pelapor telah mencabut laporan.