detikNews
Siaga Tangani Karhutla, Polda Kalsel-TNI Gelar Simulasi Pemadaman
Sebagai bentuk kesiapsiagaan dalam penanganan karhutla, Polda Kalsel menggelar simulasi bersama aparat TNI, BPBD, dan tim pemadam kebakaran (damkar).
Rabu, 05 Agu 2020 16:21 WIB