Jubir Pemerintah Achmad Yurianto melihat masih ada warga yang tidak menerapkan physical distancing saat CFD. Ia mengingatkan bahwa jaga jarak itu penting.
Jubir penanganan Covid-19, Achmad Yurianto, mengungkapkan kasus penularan terbesar virus Corona melalui tangan. Ia minta masyarakat menjaga kebersihan tangan.
Rumah produksi Falcon Pictures menggugat aktor Jefri Nichol terkait kasus wanprestasi. Hal itu dibenarkan oleh pihak Humas Pengadilan Negeri, Jakarta Selatan.
Juru bicara pemerintah untuk penanganan Corona, Achmad Yurianto, menyebut pasien di kasus 1 dan 2 mengalami depresi karena identitasnya diketahui publik.
Kabar gembira! Pasien 01, 02, dan 03 dinyatakan sembuh total. Simak curhat mereka saat kasus itu mulai terpublikasikan dan respons mereka setelah sembuh.
Fit and proper test bakal calon Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka serta pasangan Achmad Purnomo-Teguh Prakosa di DPP PDIP telah sesuai. Apa hasilnya?
Mocca mengeluarkan 'Simple I Love You' sebagai salah satu single teranyar mereka. Band beranggotakan 4 orang itu ingin menyebarkan kegembiraan dengannya.
Juru Bicara Penanganan Corona, Achmad Yurianto, memperbarui jumlah kasus corona di Indonesia. Hingga hari ini total 1.046 kasus, dengan angka kematian 87 orang.