Sopir taksi online di Kabupaten Klaten diduga menjadi korban perampokan penumpangnya. Akibatnya, leher korban terluka usai disayat dengan pisau cutter.
Seorang sopir taksi online, Joko, mengalami luka sayat di leher akibat perampokan. Polisi sedang menyelidiki kejadian ini dan satu pelaku telah ditangkap.
Pemprov Jakarta menggratiskan TransJakarta, MRT, dan LRT untuk perempuan saat Hari Kartini besok. Dishub Jakarta menyiapkan gate khusus bagi perempuan.
Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung akan menggratiskan transportasi publik bagi para perempuan tepat di Hari Kartini yang jatuh pada tanggal 21 April 2025.