detikHealth
Kram Saat Menstruasi? Jangan Buru-buru Minum Obat
Setiap bulan perempuan usia subur kedatangan 'tamu' yakni menstruasi. Berbagai keluhan menyertai datangan tamu ini. Salah satunya adalah keluhan kram. Tapi jangan khawatir, ada cara alami untuk mengatasi kram karena menstrusi.
Kamis, 21 Mar 2013 17:00 WIB







































