Polda Metro Jaya menyebut Gubernur Anies Baswedan meminta penambahan titik pembatasan mobilitas di Jakarta. Polisi pun segera menindaklanjuti permintaan ini.
Pemprov DKI membuat kebijakan baru melakukan pembatasan di sejumlah sektor. Terbaru, Anies memutuskan agar perkantoran di Jakarta melakukan WFH 75 persen.
Akibat kasus Corona meningkat, pemerintah memperpanjang pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM). Hal ini berdampak pada operasional tempat wisata.
Moeldoko mengatakan kasus Corona meningkat pesat dalam waktu yang sangat cepat. Moeldoko menyatakan saat ini tenaga medis kewalahan menangani pasien Corona.
Stimulus dari Kemenparekraf sejak 2020 berupa hibah Pariwisata maupun bantuan lainnya diakuinya sangat membantu industri sektor pariwisata untuk bertahan.
Kasus positif Corona atau COVID-19 di Indonesia bertambah lebih dari 20 ribu dalam sehari. Hal ini menunjukkan pandemi Corona di Indonesia belum berakhir.
Ada wacana Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Mikro Darurat yang dimulai 2 Juli 2021. Salah satu yang diarur adalah terkait jam operasi mal.