Hari kedua berada di Provinsi Kalimantan Barat, Jumat 17 Maret 2017, Presiden Joko Widodo akan meresmikan Kawasan Pos Lintas Batas Negara (PLBN) Terpadu Aruk
Hari ini Presiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikan beroperasinya Pos Lintas Batas Negara (PLBN) Terpadu Nanga Badau di Kecamatan Badau, Kalimantan Bara.
Menkes Nila Moeloek menyebutdana BPJS Kesehatan saat ini banyak 'diserap' penyakit seperti hipertensi. Ia pun mengimbau masyarakat untuk rutin ukur tensi.
Salah satu masalah yang dihadapi Indonesia saat ini adalah masih tingginya angka kematian ibu dan anak. Menurut Menkes, faktor budaya masih ikut andil.
Kasus kartu Indonesia Sehat (KIS) yang belum tersalurkan di Kabupaten Jombang, memicu unjuk rasa hingga berujung ricuh, mendapat respon dari Menkes Nila Moeloek