detikNews
Fahmi Idris Siap Menanggung Separuh Denda Prita
Mantan Menteri Perindustrian Fahmi Idris mengaku prihatin atas putusan vonis denda sebesar Rp 204 juta terhadap Prita Mulyasari. Fahmi menyatakan siap menanggung separuh denda Prita.
Jumat, 04 Des 2009 11:02 WIB







































