Tak cuma dari Jepang, merek China juga mencari peruntungan di segmen low MPV. Tapi, bagaimana kiprah penjualan low MPV di Indonesia pada awal tahun 2020?
Penjualan mobil sport utility vehicle (SUV) semakin banyak. Tak sedikit konsumen di Indonesia yang memilih low SUV. Penjualan low MPV pun menurun di tahun 2020.