detikNews
Ribuan Orang Demo Raja Maroko
Unjuk rasa di Timur Tengah terus merembet sampai Maroko. Ribuan rakyat akan berunjuk rasa untuk menuntut Raja Mohammed menyerahkan sebagian kekuasaannya kepada pemerintahan yang baru terpilih serta membuat sistem hukum yang independen.
Minggu, 20 Feb 2011 12:58 WIB







































