Sumur bor warga mengeluarkan gas dan kini menyala. Bagian Energi dan Sumber Daya Alam (ESDA) Pemkab Sumenep sudah mengambil sampel dari sumur bor tersebut.
Brunei Darussalam kini kembali bejibaku menghadapi lonjakan virus Corona. Padahal negara di utara Kalimantan itu pernah mencatatkan nol selama belasan bulan.
Untuk menjaga target pengeboran, Direktur Utama PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) Jaffee Arizon Suardin kembali meninjau langsung lapangan kerja di Blok Rokan.
Sumur Duri #3R-52B menggunakan Rig ACS-19, sebagai salah satu perwujudan program kerja PHR yang masif dan agresif untuk menjaga tingkat produksi di WK Rokan.
Pemukulan Ryan Jombang oleh Habib Bahar bin Smith, pembunuhan ibu-anak di Subang dan penggeledahan Syam Organizer adalah berita-berita menarik sepekan ini.
Mujahadah an nafs adalah upaya kontrol diri menghadapi hawa nafsu. Kontrol mencegah manusia merasa menyesal karena kesalahan, yang sebetulnya dapat dicegah.
Air setinggi 15 meter sempat menyembur dari lubang pengeboran air di Bojonegoro. Bagaimana ceritanya hingga air itu bisa menyembur sederas dan setinggi itu?