1.750 Personel Disiagakan di Surabaya Selama Lebaran
Sebanyak 1.750 personel dikerahkan melakukan pengamanan selama lebaran. Ribuan personel gabungan itu akan bekerjasama dalam operasi ketupat lebaran tahun ini.
Rabu, 08 Agu 2012 16:10 WIB







































