detikNews
Mobdin Terbakar, Wawali Mojokerto Minta Pelaku Ditindak Tegas
Salah satu mobil dinas yang dibakar massa dalam kerusuhan di gedung DPRD Kabupaten Mojokerto, milik wakil walikota Kota Mojokerto. Dia mengharap pelaku kerusuhan ditindak tegas dan pilkada tetap berlangsung aman.
Jumat, 21 Mei 2010 15:26 WIB







































