Polisi telah melaksanakan olah TKP di Keraton Agung Sejagat dan di kontrakan 'Raja' Toto Santoso di Sleman. Lalu kapan reka ulang adegan kasus ini akan digelar?
Satu lagi pengikut Kerajaan Agung Sejagat, Purworejo buka suara. Pria bernama Kasnan (40) memperlihatkan seragam yang dibelinya seharga Rp 2 juta. Seperti apa?
Warga Desa Ceboleh Kidul, Margoyoso, Pati punya cara unik untuk saling bantu di masa pandemi Corona dengan menggantung nasi atau sembako buat diambil gratis.
"Ajak komunikasi ke mereka agar mengerti ini apa, mau ke mana dan sebagainya. Jangan sampai orang berpikir ini apa dan jadi pertanyaan di publik," kata Ganjar.
Jaksa Agung melantik Ali Mukartono menjadi Jampidsus. Ali Mukartono adalah eks Ketua Tim Jaksa Penuntut Umum pada kasus Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok.