Wahyu Prasetyo mengantar putrinya ke Sekolah Rakyat di Cirebon. Sekolah ini menyediakan pendidikan dan fasilitas asrama bagi anak-anak dari keluarga miskin.
Siloam Hospitals memperkuat kompetensi para dokter spesialis dan paramedis. Ini untuk memberikan harapan kepada pasien gagal ginjal melalui transplantasi.
Kemenhub memastikan 257 bandara siap melayani 5 juta penumpang selama Natal 2025 dan Tahun Baru 2026. Inspeksi menyeluruh dilakukan untuk kelancaran layanan.
BYD Atto 1 hadir sebagai mobil listrik terjangkau dengan fitur canggih dan jarak tempuh hingga 380 km, membuka akses bagi konsumen entry level di Indonesia.
Hotel di sekitar Danau Toba penuh menjelang libur sekolah. Kenaikan harga kamar juga terjadi, dengan beberapa hotel mematok tarif hingga tiga kali lipat.
Menko Bidang Infrastruktur dan Pembangunan Kewilayahan RI, Agus Harimurti Yudhoyono menyebut Jembatan Pandansimo akan jadi ikon baru dan daya tarik wisata.
Indah Bekti Pertiwi (IBP) terjerat dalam kasus suap Bupati Ponorogo, Sugiri Sancoko. Indah merupakan teman dekat Direktur RSUD Ponorogo, dr. Yunus Mahatma.