detikFinance
Pemerintah Revisi Target Pertumbuhan Industri 2006
Melambatnya ekonomi yang diprediksi masih akan terjadi tahun 2006 memaksa Depperin mengubah target pertumbuhan industri dari semula 7,7% jadi 7,5%.
Senin, 05 Des 2005 12:18 WIB







































