Sepakbola
Banyak Tawaran Datang, PSS Sleman Selektif Kontrak Pemain Asing
PSS Sleman mulai berburu pemain asing untuk memperkuat skuat di Liga 1 Indonesia musim 2019. Beberapa agen telah merapat ke PSS dan menawarkan pemain.
Kamis, 10 Jan 2019 19:59 WIB







































