Ustaz Das'ad Latif meminta masyarakat Makassar, Sulawesi Selatan (Sulsel), tidak memusuhi polisi. Ia menyebut tanpa polisi aktivitas masyarakat akan susah.
Kebun Binatang Bandung atau Bandung Zoo memodifikasi pakan satwa untuk menyiasati krisis saat penerapan PPKM. Satwanya lebih kurus namun dijamin masih sehat.
Polisi Kabupaten Mojokerto mempunyai Unit Mobile Tracing dan Vaksin. Unit ini melayani vaksinasi keliling dan membantu melacak para kontak erat pasien Corona.
Menurut Prof Tjandra, angka penularan, kematian, jumlah testing dan kesembuhan harus dibawah data 3 Juli. Jika belum, maka keadaan pandemi belum teratasi