detikSport
Manchester United Sepakat Lepas Paul Pogba ke Juventus
Manchester United dilaporkan sepakat melepas gelandangnya, Paul Pogba, ke Juventus. Pogba akan menandatangani kontrak dengan klub barunya pada awal Juli.
Jumat, 24 Jun 2022 04:45 WIB







































