detikSport
Temui Pegawai Kemenpora, Imam Nahrawi Sekaligus Minta Maaf dan Pamit
Imam Nahrawi mengundurkan diri dari jabatannya sebagai Menteri Pemuda Olahraga Republik Indonesia. Dia menggelar acara perpisahan dengan pegawainya hari ini.
Kamis, 19 Sep 2019 14:11 WIB







































