detikNews
Genangan Air di Darmo Park II Surabaya Sudah Surut
Genangan air di Darmo Park II Surabaya dan sejumlah ruas jalan di sekitarnya sudah surut. Lalu lintas sudah kembali lancar.
Rabu, 15 Jan 2020 19:47 WIB