detikNews
Pemkab Sampang Bantah Adanya Serangan Kupu-Kupu Beracun
Kupu-Kupu beracun dikabarkan menyerang Perumahan Permata Selong, Kecamatan Kota Sampang. Namun kabar itu dibantah oleh pemkab. Kupu-Kupu yang menyebar dinyatakan sebagai serangga biasa dan tidak beracun.
Kamis, 07 Jul 2011 15:32 WIB







































