Harga seikat bayam bisa dibilang murah, tapi ibu-ibu dengan perhiasan lengkap malah tetap menawar harganya. Kisah ini kemudian memancing sindiran dari netizen.
BMKG menjelaskan soal fenomena astronomi yang biasa disebut Strawberry Moon. Puncak gerhana bulan ini akan terjadi pada malam ini pukul 02.25 WIB di Indonesia.