Pada awal pekan ini, dunia maya kembali bikin heboh karena netizen ramai-ramai membahas soal gaji Rp 250 juta per bulan. Emang ada pekerjaan yang digaji segitu?
Kapolri bicara soal penegakan hukum UU ITE yang sering disorot. Sigit berjanji lebih selektif dalam penegakan hukum UU ITE dan mengupayakan restorative justice.
Rihanna kembali membuat kontroversi dengan penampilannya. Kali ini, ia mengunggah foto topless yang menggunakan kalung Dewa Ganesha dan kini dikecam umat Hindu.
Farah Putri Nahlia mendukung rencana melakukan revisi UU ITE. Farah menilai UU ITE banyak pasal karet yang bisa jadi alat pembungkam kebebasan berpendapat.