detikNews
Tentara Israel Dikeroyok Relawan, Karena Menembak dan Melempar Bom
Israel mengklaim melepaskan tembakan kepada relawan Freedom Flotilla di atas kapal Mavi Marmara sebagai upaya pembelaan diri. Namun, sebenarnya tentara Israel yang menyerang para relawan terlebih dulu.
Senin, 07 Jun 2010 20:22 WIB







































