Kasus dugaan penipuan mobil yang dilakukan Akumobil masih berjalan di pengadilan. Pihak Akumobil menyiapkan 1.000 unit mobil yang akan diberikan ke konsumen.
Beragam peristiwa terjadi di Jabar hari ini. Mulai La Nina merambah ke Bandung, hingga setahun kepemimpinan Jokowi-Ma'ruf Amin diwarnai aksi demonstrasi.
Viral video seorang pemuda marah saat ditegur polisi karena tak pakai masker. Setelah peristiwa tersebut, pemuda itu dipanggil polisi dan akhirnya meminta maaf.
Cagub Sumbar Nasrul Abit diterpa dengan isu keturunan PKI. Gerindra mengatakan isu PKI muncul karena ada pihak yang takut Nasrul Abit menang di Pilgub Sumbar.
Arus kendaraan menuju lokasi wisata di Ciwidey, Kabupaten Bandung masih tampak lenggang. Kondisi yang sama terjadi di Terminal Tipe A Kertwangunan Kuningan.