detikNews
Pertama di Chile! Perwira Angkatan Laut Mengaku Gay
Seorang perwira Angkatan Laut Chile mengukir sejarah di negerinya. Pria muda itu menjadi personel militer pertama Chile yang mengaku gay. Ini merupakan pengakuan mengejutkan di negara konservatif Katolik tersebut.
Kamis, 28 Agu 2014 15:44 WIB







































