detikNews
Kasus BJB Dilaporkan ke KPK, Ini Kata Aher
Kasus dugaan kredit fiktif di BJB sudah masuk ke KPK. Kasus itu kini tengah diteliti bagian pengaduan masyarakat KPK. Selaku Gubernur Jabar dan pemegang saham di BJB apa kata Ahmad Heryawan atau Aher?
Selasa, 26 Feb 2013 15:51 WIB







































