Proyek pembangunan tol Semarang-Demak seksi II berjalan 10 persen. Proyek tersebut ditargetkan rampung Maret 2022, mundur dari target Juli 2021 lantaran Corona.
Bupati Banjarnegara Budhi Sarwono menepis pernyataan Gubernur Jateng Ganjar Pranowo yang menyebut Banjarnegara masuk zona merah virus Corona atau COVID-19.
Kendaraan dengan tiga sumbu roda ke atas dilarang melintasi Jalan Ajibarang, Kabupaten Banyumas arah Kabupaten Brebes, Jawa Tengah, mulai Jumat (27/8).