detikNews
Penahanan Taufiq Kamil Diperpanjang 40 Hari
Tersangka kasus penyimpangan DAU Taufiq Kamil gagal menghirup udara segar. Tim penyidik Mabes Polri memutuskan menambah masa tahanannya hingga 40 hari.
Rabu, 06 Jul 2005 18:57 WIB







































