Pemprov Sultra melalui Kadis SDA dan Bina Marga Burhanuddin angkat bicara terkait Jl Brigjen Katamso yang rusak parah di Kota Kendari dan menuai protes warga.
Jalan Raya Sawangan, Depok, sempat terendam banjir. Banjir terjadi akibat sampah yang menumpuk hingga mengakibatkan meluapnya Kali Mampang, Sawangan, Depok.